Latest Post :
Home » , , , , , » Nonton Film dengan Command Prompt (Windows)

Nonton Film dengan Command Prompt (Windows)

13 February 2013 | 0 comments

Nonton Film dengan Command Prompt (Windows) - Pada umumnya Command Prompt/ CMD digunakan untuk memasukan command-command oleh para master komputer.Namun, sekarang kita akan menonton film menggunakan "alat susah" ini. sudah penasaran? mari kita simak cara berikut :


>Pertama buka Command Prompt..
Start Menu > Programs > Accesories > command prompt

>Tulis "telnet" *tanpa tanda kutip
jika sudah ketik huruf "O" *tanpa tanda kutip lalu tekan enter

>Jika sudah masukin alamat situs berikut : towel.blinkenlights.nl
Jangan lupa, tekan enter


> Tunggu beberapa saat.(tergantung koneksi, jika koneksi anda bagus dan stabil waktu proses akan lebih cepat, begitu sebaliknya)


Selamat menyaksikan :D
Share this article :

No comments:

Post a Comment

 
Thanks to : Markolis
Copyright © 2013. K2 - All Rights Reserved
Template Modify by KirK
Proudly powered by Blogger